June 4, 2023

Gina Classics

Gina Classic Blog

Keuntungan Menggunakan Jasa Pengiriman Barang Sentral Cargo

jasa pengiriman barang

Sentral Cargo adalah salah satu jasa layanan pengiriman barang cargo terbaik yang ada di Indonesia.

Dengan layanan dari Sentral Cargo paket kiriman anda dapat lebih cepat sampai ke tangan pelanggan dan juga lebih aman selama perjalanan.

Untuk menggunakan layanan Sentral Cargo, anda dapat mendatangi counter-counter resmi jasa pengiriman ini yang tersebar di berbagai kota di Indonesia, mulai dari Jakarta, Bandung, Surabaya dan kota-kota lainnya.

Keuntungan Menggunakan Jasa Pengiriman Sentral Cargo

Ada beberapa keuntungan yang bisa anda dapatkan ketika menggunakan jasa pengiriman barang Sentral Cargo, diantara keuntungannya adalah sebagai berikut:

Pengiriman Cepat

Sentral Cargo memiliki dukungan armada darat, laut dan udara yang mumpuni. Maka dari itu, setiap pengiriman paket bisa dilakukan secara cepat dan murah.

Untuk pengiriman di wilayah pulau Jawa, anda bisa menggunakan pilihan pengiriman via jalur darat atau udara.

Adapun, jika pengiriman barang dilakukan antar pulau dengan jumlah banyak, maka pengiriman bisa dilakukan dengan kapal laut agar biaya kirim bisa lebih murah.

Jangkauan Nasional

Anda bisa mengirimkan barang ke seluruh wilayah yang ada di Indonesia, mulai dari pulau Jawa, Sumatra, Kalimantan sampai Papua.

Sentral Cargo menyediakan layanan di setiap kota besar di seluruh Indonesia. Dengan seperti itu, anda bisa lebih mudah ketika akan mengirim barang kemana pun kota yang dituju.

Barang Aman Sampai Tujuan

Saat ini banyak sekali kasus barang-barang kiriman yang ditelantarkan begitu saja atau ditangani dengan sembrono sehingga menyebabkan paket rusak.

Hal seperti ini tidak terjadi pada Sentral Cargo karena setiap barang yang anda kirimkan akan ditangani secara profesional sehingga barang bisa sampai dengan utuh sampai tempat tujuan.

Komputerisasi

Setiap paket yang dikirimkan akan masuk ke data pada sistem teknologi komputer. Itu artinya setiap proses pengantaran, pengambilan hingga pengantaran barang dapat anda lacak dengan mudah.

Anda bisa menggunakan fitur lacak paket pada aplikasi Sentral Cargo ataupun website resmi dari Sentral Cargo.

Sistem nantinya akan menampilkan data real time dari paket yang sedang dikirim, apakah misalnya masih ada di gudang atau dalam proses pengantaran.

Cara Cek Resi di Sentral Cargo

Anda bisa melakukan cek resi pada setiap paket yang dikirim menggunakan Sentral Cargo dengan dua cara. Pertama dengan menggunakan aplikasi dan yang kedua menggunakan website.

Jika misalnya kamu tidak ingin ribet menginstal aplikasi Sentral Cargo di smartphone, maka, anda bisa melakukan cek resi lewat halaman website. Caranya adalah sebagai berikut:

  • Buka laptop ataupun smartphone, pastikan perangkat terhubung ke internet
  • Buka web browser dan kunjungi alamat sentralcargo.co.id
  • Kemudian masuk ke menu Cek Resi
  • Setelah itu, kamu tinggal memasukan nomor resi yang anda miliki dan kemudian tekan tombol Cari
  • Jika nomor yang anda masukan valid, maka sistem akan menampilkan data paket secara real time

Penutup

Nah, itulah artikel tentang keuntungan menggunakan jasa pengiriman Sentral Cargo dan juga cara cek resi di website perusahaan jasa tersebut.

Jika anda ingin mengirim barang dalam jumlah besar, tidak ada salahnya menggunakan layanan jasa Sentra Cargo karena selain pengiriman cepat, harganya pengiriman juga cukup murah.

Sebagai informasi, untuk melakukan cek ongkir dari pengiriman satu kota ke kota lain menggunakan Sentral Cargo, anda bisa mengeceknya langsung pada aplikasi resmi keluaran Central Cargo ataupun mengunjungi website resminya di alamat www.sentralcargo.co.id